Qatar Bikin Syok, Dirikan Stadion Lepas Pasang Demi Piala Dunia 2022, Menjadi Stadion Pertama di Dunia?

jadwal tv piala dunia 2022 -@fifaworldcup/instagram-
SINERGIANEWS.com – Qatar Bikin Syok, Dirikan Stadion Lepas Pasang Demi Piala Dunia 2022, Menjadi Stadion Pertama di Dunia?
Qatar sedang membangun beberapa stadion baru untuk Piala Dunia 2022.
Diantaranya meliputi Stadion 974 (Stadion 974) yang bisa dibongkar pasang, dalam artian stadion nomaden alias dapat dipindah-pindahkan.
Stadion ini sebenarnya dibangun menggunakan peti kemas yang biasanya dapat dijumpai di pelabuhan dan kerangka baja modular sebagai bangunan utama.
Desainnya menarik secara visual, memastikan efisiensi biaya dengan menggunakan lebih sedikit bahan daripada stadion pada umumnya.
Sangat mengagumkan, makna angkaStadion 974 ada pada halaman berikutnya,