Resmi Tajwid Cinta Tayang Senin, 7 November 2022 Pukul 17.00 WIB Siap Gantikan Sinetron Cinta 2 Pilihan

Rating TV-sctv/instagram-
SINERGIANEWS.com - Resmi Tajwid Cinta Tayang Senin, 7 November 2022 Pukul 17.00 WIB Siap Gantikan Sinetron Cinta 2 Pilihan.
Inilah Afifah Ifah'nda Rebutan Cowok Soleh dengan Cut Syifa Daftar Pemain dan Sinopsis Tajwid Cinta Tayang Segera di SCTV
Sinopsis, Daftar Pemain dan Jadwal Tayang Tajwid Cinta Sinetron Baru SCTV: Cut Syifa Jadi Selingkuhan Harris Vriza?
Baca juga: English Slang, Arti Kata So Far, Ungkapan Harian Pakai Bahasa Inggris, agar Speaking Lebih Gaul
SCTV menghadirkan sinetron Baru yang segera tayang. Sinetron ini akan dibintangi oleh Cut Syifa, Harris Vriza serta deretan Bintang lainnya.
Sekarang Belum jelas kapan sinetron ini akan tayang namun sinetron yang disutradarai oleh Sanjeev Ram Kishan ini akan menjadi sinetron yang sangat berkesan karena akan mengambil jalan cerita yang beda dari sinetron lainnya.
Tajwid Cinta Merupakan sinetron Indonesia produksi SinemArt bersama Ess Jas Studio yang akan ditayangkan di SCTV. Sinetron ini disutradarai oleh Sanjeev Ram Kishan dan dibintangi oleh Cut Syifa, Harris Vriza, dan Afifah Ifah'nda.
Sinopsis Tajwid Cinta
Sinetron ini akan menceritakan tentang Dafri yang sudah bertunangan dengan Alena. Namun ia yang berprofesi sebagai pelukis mala terus dimimpikan oleh sosok wanita berjilbab yang disinyalir akan menjadi jodohnya.
Papanya pak Rahmad menjelaskan kepada Dafri kalau seandainya tunangannya yang sekarang bukanlah jodohnya maka apa yang akan ia lakukan? Dafri pun masih bingung dengan perasaannya kepada Alena benarkah ia mencintai Alena.
Namun Takdir menyatakan lain Dafri akhirnya bertemu dengan Syifa di kawadan kawa dieng saat ia akan foto pernikahan dengan Alesna. Akhirnya awal pertemuan itulah mereka menjadi dekat hingga Dafri pada akhirnya memutuskan Alena dan hidup bersama dengan Syifa.