Perdana! Jihyo TWICE Akan Rilis OST Spesial Untuk Drama Korea Twenty Five Twenty One, Ini Informasi Lengkapnya

Jihyo TWICE-instagram.com/@twicetagram-
SINERGIANEWS.com - Jihyo dikenal sebagai main vocal dari girl grup TWICE yang memiliki suara dan kemampuan mencapai nada tinggi yang sangat mengejutkan.
Warna suara Jihyo yang lembut memang sangat cocok jika digabungkan menjadi pengisi suara untuk sebuah soundtrack drama.
Nah, kali ini Jihyo mendapatkan kesempatan untuk menunjukkan suara emasnya dalam original soundtrack dari drama Twenty Five Twenty One.
Drama tersebut dibintangi Kim Tae Ri dan Nam Joo Hyuk ini merupakan salah satu drama yang paling populer di Korea Selatan dan selalu mendapatkan peringkat pertama dalam perolehan rating setiap minggunya.
Baca juga: Nayeon TWICE Pernah Pura-pura Nangis Saat Baca Surat dari Mina, Ini Alasannya
Baca juga: Taeil NCT Isi OST Drakor Twenty Five Twenty One, Arti Lagunya Bikin Baper
Nah, untuk para ONCE (sebutan untuk fans TWICE) yang tidak sabar dan penasaran dengan OST perdana yang akan dinyanyikan oleh Jihyo, langsung saja simak informasinya berikut ini.
Informasi tentang OST Jihyo TWICE ada di halaman selanjutnya;